Friday 24 April 2015

macxdvd.com
Untuk membuat ringtone sendiri sebenarnya sangat mudah,seperti biasanya cukup setting di handphone lagu mana yang di inginkan untuk dijadikan ringtone,yang pastinya yang tersedia di memory handphone sobat.

Nah bagaimana jika membuat ringtone sendiri dengan cara memotong musik atau lagu tertentu ? dan menggunakan hanya sebagian musik atau lagunya saja untuk ringtone handphone dan smartphone kamu ? caranya lumayan mudah sob..cukup menggunakan software Ringtone gold,sobat bisa download ringtone gold dibawah ini dan simak tutorialnya dibawah.

Download Ringtone Gold Full Version

Cara menginstall
1.Extract hasil downloadan sobat dengan cara klik kanan dan extract here,kemudian masukkan password diatas.
2.Untuk menginstal cukup mudah,double klik installer yang di download tadi dan nex nex terus sampai selesai instal.


Cara Menggunakan Ringtone Gold untuk membuat Ringtone sendiri.
1.Buka Software Ringtone Gold yang kamu install tadi

2.Masukkan lagu atau musik yang ingin dipotong atau ingin dijadikan ringtone,caranya klik "Open" dibagian menu kiri sudut atas.
3.Setelah lagu atau musik di masukkan,playkan lah musik atau lagunya dan dengarkan musiknya secara teliti dan ingat menit ke berapa lagunya yang ingin kamu jadikan ringtone.
4.Kemudian "Stop" lagu atau musiknya.
5.Setelah lagu di stoppkan select lah musik atau lagu yang di inginkan menjadi ringtone,klik kiri pada waktu yang di inginkan kemudian drag atau geser sampai dimana lagu yang di inginkan dijadikan ringtone.

6.Dibarisan play ada beberapa menu tersedia iphone,mmf,mp3,qcp,amr dan wav.itu adalah format mp3 yang dihasilkan ketika di save nanti.Pilih format yang diinginkan,misalnya pilih format mp3...klik format mp3 kemudian berikan nama ringtone nya dan save.
7.Simpan ke memory handphone atau smartphone sobat dan selesai cara membuat ringtone musik hp sendiri.

Sekian cara membuat ringtone sendiri untuk ringtone handphone atau smartphone,semoga membantu...jangan lupa komentarnya gan :)
Categories: ,
Comments
0 Comments

0 comments:

Post a Comment