Tuesday 14 April 2015

Cara mengubah file pdf ke word bisa dilakukan dengan dua cara,yaitu dengan cara convert online dan menggunakan software converter.dari kedua cara itu hasilnya adalah sama,namun proses pengubahan/convert lebih cepat menggunakan software.dibawah ini cara-cara mengubah file pdf ke word.

Menggunakan converter pdf to word online memang lebih mudah,cukup upload file pdf kemudian convert ke word dan hasilnya di download kembali.namun terkadang membutuhkan koneksi yang lumayan bagus agar pengubaha file pdf ke word bisa berjalan lancar dan cepat.


Mengubah PDF ke Word Menggunakan software
  Cara ini memang mengharuskan kita mendownload,namun hanya sekali download kisa bisa menggunakannya dengan praktis,karena memang selalu sering kita gunakan.berikut beberapa software yang digunakan untuk mengubah pdf ke word.

1.Solid Converter PDF to Word
   Software ini sangat mudah menggunakannya,cukup download dan install seperti biasa.setelah selesai menginstal sobat boleh langsung mengubah file pdf ke word di komputer sobat dengan cepat.
 Untuk cara menginstall sangat mudah,dan untuk mengaktifkan serial number atau crack bisa lihat di folder keygen.sudah disediakan cara untuk menggunakan keygen solid converter.


2.Free PDF to Word Converter

   Software ini bisa langsung sobat download dan install tanpa menggunakan serial number dan keygen.software ini sangat ringan dan mudah untuk menggunakannya.

3.PDF to Word
  Dan software yang satu ini sangat ringan,bisa downloadnya dibawha ini tanpa serial number :

Semoga membantu dan jangan lupa komengnya ya gan sis...

Tags: #cara mengubah pdf ke word, converter pdf ke word, conver pdf to word, how to convert pdf to word, software pdf ke word, download converter pdf ke word
Categories: ,
Comments
0 Comments

0 comments:

Post a Comment